by Admin | Sep 29, 2022 | Berita, Iluni
Universitas Pancasila baru saja melakukan pengukuhan 5 Guru Besar pada Rabu, 28 September 2022. Prof. Dr. apt. Dian Ratih Laksmitawati, M.Biomed merupakan salah satu guru yang baru dikukuhkan dan juga merupakan salah satu alumni Program Doktor Ilmu Biomedik –...
by Admin | Sep 12, 2022 | Berita
Setelah kurang lebih 2 tahun tidak bisa melaksanakan kegiatan secara luring (offline), Universitas Indonesia (UI) dan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) secara bersamaan melaksanakan wisuda secara luring di Balairung, Depok dan Aula FKUI, Jakarta pada...
by Admin | Aug 23, 2022 | Berita
Dalam rangka peringatan kemerdekaan Indonesia ke-77, Universitas Indonesia (UI) melaksanakan lebih dari 300 program pengabdian masyarakat yang dilaksanakan di beberapa daerah seperti; DKI Jakarta; Depok; Kabupaten Bogor, Kec. Tenjolaya; Buleleng, Bali; Pandeglang,...
by Admin | Jul 27, 2022 | Berita, Promosi Doktoral
Mekanisme Kerja Ekstrak Etanol Akar Acalypha Indica L. pada Hewan Model Obesitas: Fokus pada Profil Lipid, Adipokin Anti proinflamasi dan Molekuk Adhesi Melalui Jalur PPAR-α Oleh: apt. Rani Wardani Hakim, S.Si., M.Biomed Kasus obesitas di seluruh dunia saat ini telah...
by Admin | Jul 27, 2022 | Berita, Promosi Doktoral
Potensi Sialidase Dari Bakteri Clostridium Perfringens Tipe A sebagai Competitive Inhibitor pada Reseptor Sialic Acid terhadap Infeksi Virus Newcastle Disease Oleh: drh. Ryan Septa Kurnia, M.Si Virus Newcastle Disease (ND) atau juga dikenal penyakit tetelo diketahui...
by Admin | Jul 21, 2022 | Berita, Promosi Doktoral
Antiviral Design Based on Small Interchange RNA and Its Efficacy In VitroAgainst Avian Influenza Virus Subtype H5N1 From Indonesia By: Dr. dr. Risza Hartawan, M. Phil The avian influenza subtype H5N1 Asian lineage which began to endemic in Asia, Africa, and Europe...